Merupakan kehormatan bagi kami jika Anda dapat hadir di acara pernikahan kami.
Minggu, 30 Juni 2024
“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.”
( QS. Ar-Rum 21 )
Tanpa mengurangi rasa hormat. Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i serta kerabat sekalian untuk menghadiri acara pernikahan kami :
Jihan Fadilah, S.E
Putri Bungsu dari 3 Bersaudara
Bapak Mat Usni (Almarhum) dan Ibu Jamilah
Tomi Adam Pratama, S.Pd
Putra Tunggal Bapak Suhartono dan Ibu Sumirah
Akad Nikah
Jumat, 28 Juni 2024
Pukul : 14.00 WIB – Selesai
Lokasi : Kediaman mempelai perempuan
Jalan D.I Panjaitan Lr. Bakti No. 59 RT.36 RW.08 Tangga Takat Seberang Ulu II
Resepsi
Minggu, 30 Juni 2024
Pukul : 08.00 WIB – Selesai
Lokasi : Tempat Mempelai Perempuan
Jalan D.I Panjaitan Lr. Bakti No. 59 RT.36 RW.08 Tangga Takat Seberang Ulu II
Ngunduh Mantu
Minggu, 7 Juli 2024
Pukul : 09.00 WIB – Selesai
Lokasi : Tempat Mempelai Pria
Lorong Asli RT.17 RW.04 Kelurahan Sentosa Seberang Ulu II Palembang
Pertemuan :
Di tanggal 13 Oktober 2023, kami bertemu di salah satu coffee shop di Palembang. Kami hanya saling follow di Instagram dan sebatas viewer masing2.
Komitmen:
Di Tanggal 14 November 2023. Pertama kali, Tomi Mengirimkan Direct Message on Instagram ke Jihan. Kita mengobrol via instagram dan berlanjut ke Whatsapp. Setelah banyak obrolan dan diskusi antara kami berdua. Kami memutuskan untuk berkomitmen.
Tunangan :
Pada tanggal 19 Desember 2023, keluarga kami bertemu dan kami melakukan pertunangan secara intimate. Hanya dihadiri keluarga inti dan kerabat dekat saja.
Menikah:
Dengan Doa dan dukungan dari kedua orang tua dan keluarga besar kami. Alhamdulillah, insyaAllah kami akan melangsungkan pernikahan kami di Hari Jumat, 28 Juni 2024 .
Pause Musik Undangan dan On-kan Sound Video Untuk Mendengarkan
Doa restu anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami, dan jika memberi adalah ungkapan tanda kasih anda, anda dapat memberi kado secara cashless.
Kami Tunggu Kehadiran Mu di Hari Bahagia Kami. Atas Kehadiran & Doanya Kami Ucapkan TERIMA KASIH.